Sumber : instagram @unibofficial
Halo Sobat Ilook !, Bank Indonesia yang mengadakan seleksi beasiswa pengganti Semester II pada 9 Oktober lalu telah menuju tahap pengumuman bagi mahasiswa yang berkesempatan mendapat beasiswa dari Bank Indonesia. Pengumuman hasil dari seleksi beasiswa Bank Indonesia telah diberikan pada 4 November dan sudah dapat diakses melalui laman www.unib.ac.id
Pdf hasil seleksi : Download
Selamat kepada mahasiswa yang telah dinyatakan lulus seleksi beasiswa dan menjadi penerima beasiswa Bank Indonesia. Informasi seputar beasiswa bisa di baca melalui laman www.unib.ac.id atau kunjungi laman www.ilookunib.com
Penulis : Malaka

0 Komentar